Ekonomi

Ekonomi

Joe-Joe Sepatu Tawarkan Harga Berkualitas

JAYAPURA (PT) – Sepatu dan sandal adalah salah satu komoditi yang menunjang penampilan seseorang. Dari sepatu dan sandal, orang dapat terlihat lebih modis, tak perlu harga mahal, hanya dengan Rp 100 ribu atau Rp 200 ribu, orang bisa mendapatkan sepatu...

Honda Rilis Dua Type Motor Baru

All New Honda Vario 150 dan All New Honda Vario 125 Diperkenalkan JAYAPURA (PT) - Astra Motor Papua sebagai maindealer Honda di Papua dan Papua Barat memperkenalkan model baru All New Honda Vario 150 dan All New Honda Vario 125. Desain...

Ibukota Yalimo Kini Terang Benderang

YALIMO (PT) - PLN Wilayah Papua dan Papua Barat (WP2B) kembali melanjutkan program Papua Terang dengan melistriki ibukota Kabupaten Yalimo yakni Distrik Elelim pada Kamis (5/7/2018). General Manager PT PLN WP2B, Ari Dartomo mengatakan, sebanyak 18 kampung kini sudah dialirkan...

Volume Bongkar Muat Barang Naik

Foto: Ananda Putri Caption: General Manager PT. Pelindo IV Cabang Jayapura, Muhajir Djurumiah   JAYAPURA (PT) - General Manager PT Pelindo IV Cabang Jayapura, Muhajir Djurumiah mengatakan, volume bongkar muat barang selama musim lebaran tahun 2018 mengalami peningkatan yang cukup besar dibanding...

Harga Emas Turun

JAYAPURA (PT) - Sempat berada di posisi harga Rp 600 ribu per gram seiring melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dollar beberapa bulan lalu, kini harga emas mengalami penurunan walau tak signifikan. Pedagang emas di Kota Jayapura, Rendy menuturkan, harga emas...

Lagi, Bank Indonesia Gelar KEKR di 5 Kabupaten

JAYAPURA (PT) – Bank Indonesia menggelar diseminasi Kajian Ekonomi Keuangan Regional (KEKR) di lima kabupaten di Papua yakni Jayawijaya, Nabire, Biak Numfor, Merauke dan Mimika. Sebelumnya Bank Indonesia juga menggelar kegiatan yang sama di tiga kabupaten dan kota di Papua. Kepala...

Semester I 2018, Perbaikan Produk Samsung Alami Penurunan

JAYAPURA (PT) – Sepanjang semester satu tahun 2018, perbaikan seluruh produk Samsung di Samsung Service Centre Jayapura alami penurunan. Hal itu disampaikan Willy selaku Leader Samsung Service Centre Jayapura saat di temui Papua Today di ruang kerjanya, Selasa (3/7/2018). Willy mengatakan,...

Ini Penyebab Realisasi Kredit BPR Irsen Tak Tercapai

JAYAPURA (PT) – Direktur Utama Bank Perkreditan Rakyat Irian Sentosa (BPR Irsen), Arif Windarto mengakui, realisasi penyaluran kredit pada semester satu tahun 2018 tak tercapai. Dari target Rp 1,1 triliun baru terealisasi hanya Rp 963 miliar atau 87 persen. Menurutnya, penyebabnya...

BPJS Ketenagakerja Harap Pemprov Anggarkan Lewat APBD

Terkait 2.300 Pegawai Non ASN di Pemprov Papua Yang Belum Bayar Iuran BPJS Ketenegakerjaan JAYAPURA (PT) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua diharapkan dapat menganggarkan biaya iuaran pembayaran BPJS Ketenagakerjaan bagi pegawai non ASN dilingkungan Pemprov Papua lewat APBD sesuai aturan...

OJK Harap Perekonomian UMKM Berkembang

JAYAPURA (PT) - Kepala OJK Provinsi Papua dan Papua Barat, Misran Pasaribu saat menggelar Halal bi Halal dilingkungan OJK, Senin (2/7/2018) mengatakan, perkembangan KUR menjadi tantangan tersendiri bagi Industri jasa keuangan yang ada di Papua dan Papua Barat. Hal ini...