Bank ANP Genjot Kredit Multiguna dan Modal Kerja Mingguan
JAYAPURA (PT) – Manajemen Bank Perkreditan Rakyat Anak Negeri Papua (Bank ANP) menggenjot penyaluran kredit melalui produk Multiguna dan Modal Kerja Mingguan.
Pada tahun 2019, target penyaluran kredit sebesar Rp 45 miliar, naik 28 persen dari tahun 2018 sebesar Rp...
Pemda Harus Daftarkan Tenaga Honorer ke PT Taspen
JAYAPURA (PT) - Sesuai dengan PP Nomor 49 Tahun 2018 tentang Manajemen Pegawai Pemerintah dan Perjanjian Kerja (PPPK), Jaminan Kematian dan Jaminan Kecelakaan Kerja bagi pegawai honor di seluruh Pemda akan dikelola oleh PT Taspen.
Kepala Cabang PT Taspen Jayapura,...
Per 8 Februari 2019, Bagasi Citilink Indonesia Resmi Berbayar
JAYAPURA (PT) – Maskapai Citilink Indonesia segera memberlakukan kebijakan baru terkait penambahan biaya bagasi pada setiap penerbangan domestik mulai Jumat, 8 Februari 2019.
Direktur Niaga Citilink Indonesia, Benny Rustanto mengatakan, pemberlakuan penambahan biaya bagasi sesuai Pasal 22 butir C PM...
Cargo Garuda Indonesia Target Ekspor ke Tiga Negara Tujuan
JAYAPURA (PT) – Manager Sales dan Marketing Garuda Indonesia Branch Office Jayapura, Radhitya Prastanika mengatakan pada tahun 2019 ini pihaknya menargetkan cargo Garuda Indonesia melakukan ekspor langsung ke negara tujuan yakni Korea, Tiongkok dan Jepang.
Adapun komoditi yang akan diekspor...
Ini Alasan Parkir Elektronik di Kawasan Pasifik Permai Diberlakukan
JAYAPURA (PT) – Angkasapura Support merupakan anak perusahaan PT Angkasapura I (Persero) sebagai operator parkir secara resmi mengelola parkir elektronik di kawasan bisnis Pasifik Permai Ruko Dok II Kota Jayapura.
Asisten Manajer Parking Angkasapura Support, Arif Muhammad mengungkapkan, pemberlakuan parkir...
Kinerja Pos Indonesia Lampaui Target, Ini Penyebabnya
JAYAPURA (PT) - Kepala Kantor PT. Pos Indonesia (Persero) Jayapura, Alex Nitalessy mengungkapkan, jika kinerja PT Pos Indonesia Jayapura melampaui target pada tahun 2018.
Secara total pendapatan pos dari berbagai produk jasa pengiriman mencapai Rp 26,2 miliar atau tumbuh 6...
Telkom Siapkan Layanan Satelit Merah Putih
JAYAPURA (PT) - General Manager PT Telkom Witel Papua, Sugeng Widodo mengatakan, Telkom telah menyiapkan satelit merah putih yang telah diluncurkan beberapa waktu lalu.
Satelit merah putih itu untuk membackup sistem kabel laut apabila terjadi gangguan.
“Kami selalu berupaya meminimalisir gangguan...
Bank Mandiri Serahkan Mobil Ambulance untuk RS Dian Harapan
JAYAPURA (PT) - Bank Mandiri Jayapura menyerahkan bantuan satu unit mobil ambulance kepada Rumah Sakit Dian Harapan, Waena, Distrik Heram, Kota Jayapura, Selasa (22/1).
Penyerahan bantuan mobil ambulance sebagai program Corporate Social Responsibility (CSR) Bank Mandiri ini, diawali dengan ibadah...
Ini Pencapaian BPR Irian Sentosa Sepanjang 2018
JAYAPURA (PT) - Manajemen Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Irian Sentosa mencatat pencapaian sepanjang tahun 2018 mengalami pertumbuhan.
Direktur Utama BPR Irsen, Arif Windarto mengatakan, indikator pertumbuhan tersebut dilihat dari sisi aset tercapai 108 persen, dana pihak ketiga (DPK) berupa tabungan...
2018, PLN Papua dan Papua Barat Listriki 197 Kampung
JAYAPURA (PT) – General Manager PT PLN Unit Induk Wilayah Papua dan Papua Barat, Ari Dartomo mengatakan, pihaknya telah melistriki 197 desa/kampung dari 529 desa yang ditargetkan berlistrik PLN di Papua dan Papua Barat sepanjang tahun 2018.
“529 desa itu...