Berita

Berita

Konser Conkarah Bawa Misi Perdamaian di Papua

JAYAPURA (PT) - Penyanyi reggae asal Jamaika Nikolas Anson Moray atau biasa disebut Conkarah akan mengelar konser perdananya di Stadion Barnabas Youwe, Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, Jumat, 20 September 2019 pukul 10.00 WIT hingga selesai. Even Organeser (EO) konser Conkarah,...

Kontak Senjata di Kabupaten Puncak, Warga Dilaporkan Korban

JAYAPURA (PT) - Kontak senjata antara aparat gabungan TNI-Polri dengan kelompok kriminal separatis bersenjata (KKBS) terjadi di Kampung Olenki, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Selasa, (17/9). Belum diketahui jumlah korban dalam peristiwa itu. Namun informasi yang dihimpun Papuatoday.com, Rabu, 18 September 2019...

Redakan Persoalan, PGPI Sosialisasikan Doa dan Puasa Kepada Jemaat

JAYAPURA (PT) – Persekutuan Gereja-Gereja Pentakosta Indonesia (PGPI) Papua dalam waktu dekat akan mensosialisasikan serta menjadwalkan kegiatan doa dan puasa kepada jemaat. Ketua PGPI Papua, Pdt. M.P.A Maury mengatakan, kebijakan tersebut menindaklanjuti seruan Gubernur Papua Lukas Enembe, guna meredakan berbagai...

Ketua KNPB Pusat Ditangkap saat Kendarai Motor Curian

JAYAPURA (PT) - Ketua Komite Nasional Papua Barat (KNPB) Pusat berinisial AK ditangkap aparat Polda Papua di kawasan Hawai, Sentani, Kabupaten Jayapura, Selasa, (17/9). Kapolda Papua, Irjen Pol. Rudolf Alberth Rodja membenarkan penangkapan itu. AK, kata Kapolda ditangkap saat dibonceng rekannya...

Di Sentani, Dua Terduga Pelaku Curanmor Dibekuk Polisi

SENTANI (PT) - Tim Gabungan Polres Jayapura berhasil membekuk dua orang terduga pelaku pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) di Jalan Pasir, Sentani, Kabupaten Jayapura. Kedua terduga pelaku curanmor yang dibekuk Tim gabungan Polres Jayapura yang terdiri dari tim Opsnal Satuan Reserse...

Pemekaran Provinsi Papua Tabi Ditargetkan Rampung 2020

JAYAPURA (PT) – Daerah Otonomi Baru (DOB) Provinsi Papua Tabi ditargetkan rampung pada 2020. DOB ini terdiri dari lima daerah yakni Kota Jayapura, Kabupaten Jayapura, Sarmi, Keerom dan  Mamberamo Raya. Hal ini disampaikan Ketua Forum Kepala Daerah Se-Tanah Tabi, Mathius Awoitauw...

Mayjen TNI Herman Asaribab, Putra Asli Papua Jabat Pangdam XVII/Cenderawasih

JAYAPURA (PT) – Tongkat kepemimpinan Pangdam XVII/Cenderawasih yang sebelumnya dipegang oleh Mayjen TNI. Yosua Pandit Sembiring, kini diserahkan ke Mayjen TNI. Herman Asaribab yang merupakan putra asli Papua. Penyerahan tongkat itu digelar dalam upacara serah terima jabatan (sertijab) yang dipimpin...

Jamkrida Setorkan Dividen Rp 500 Juta ke Pemprov Papua

JAYAPURA (PT) - PT. Jamkrida Papua yang merupakan BUMD milik Pemerintah Provinsi Papua telah melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) yang dihadiri oleh Sekretaris Daerah Provinsi Papua, TEA Hery Dosinaen mewakili Pemegang Saham Pengendali, yaitu Pemerintah Provinsi Papua, Senin,...

Ada Ribuan Mahasiswa Papua yang Pulang, Gubernur : Kami Masih Cari Solusi

JAYAPURA (PT) - Pemerintah Provinsi Papua saat ini masih mencari solusi bagi ribuan mahasiswa Papua yang memilih pulang kampung dari sejumlah kota studinya, pasca perlakuan rasisme dan persekusi yang terjadi di Asrama Mahasiswa Papua di Kota Surabaya, pada 16...

Papua Barat Sepakat Jaga Kedamaian lewat Deklarasi

MANOKWARI (PT) – Deklarasi Cinta Damai tak hanya digelar di Papua dan sejumlah kota di provinsi lainnya di Indonesia, pasca unjuk rasa tolak rasisme terhadap mahasiswa Papua di Kota Surabaya, 16 Agustus 2019 lalu. Kali ini, deklarasi yang sama juga...