Pemprov Papua Salurkan Bantuan ke Pantai Asuhan, Pantai Jompo dan Pondok Pesantren
JAYAPURA (PT) - Wakil Gubernur Papua, Klemen Tinal, SE, MM memberikan bantuan ke panti asuhan dan pondok pesantren di Kota dan Kabupaten Jayapura.
Wakil Gubernur Klemen Tinal mengunjungi langsung sekaligus memberikan bantuan didampingi Penjabat Sekda Papua, Ridwan Rumasukun, para asisten...
Mulai Kamis, Pemprov Papua Salurkan Bantuan Sembako
JAYAPURA (PT) – Pemerintah Provinsi Papua mulai Kamis, 30 April 2020, menyalurkan bantuan berupa sembilan bahan pokok (sembako) kepada masyarakat.
Bantuan sembako itu, akan diserahkan secara simbolis kepada pemerintah kabupaten/kota Se-Papua di halaman Kantor Gubernur, Kamis 30 April 2020 pagi.
Hal...
Ketua dan Pengurus DWP Papua Dikukuhkan
JAYAPURA (PT) – Ketua Umum Dharma Wanita Persatuan (DWP) Pusat, Erni Guntarti Tjahjo Kumolo mengukuhkan ketua dan pengurus DWP Papua masa bakti 2019-2024, Kamis (12/3).
Ketua DWP Papua yang dikukuhkan yaitu Theresia Gin Sujianti Dosinaen.
Prosesi pengukuhan disaksikan Sekda Papua, Hery...
Wagub Tinal Lantik Tujuh Kepala OPD
JAYAPURA (PT) – Wakil Gubernur Papua, Klemen Tinal secara resmi melantik tujuh kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan satu staf ahli di lingkungan Pemerintah Provinsi Papua, di Gedung Negara, Jumat (6/3).
Tujuh kepala dinas tersebut adalah Jimmi E. Wanimbo Kepala...
Tahun Ini, Terminal Tipe B Waena Diresmikan
JAYAPURA (PT) – Pembangunan terminal angkutan umum Expo Waena, Kota Jayapura rencananya tahun ini diresmikan, sekaligus akan digunakan untuk mendukung pelaksanaan PON XX 2020 Papua.
Kepala Dinas Perhubungan Papua, Recky Ambrauw mengatakan, pembangunan terminal tipe B sudah selesai 100 persen,...
Kepala OPD Diwarning Kerja Cepat, Doren : APBD Perubahan Juni
JAYAPURA (PT) – Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Provinsi Papua diwarning agar dapat melakukan program kerja dengan cepat, sebab APBD Perubahan 2020 akan dilakukan pada Juni atau Juli.
Hal ini diungkapkan Asisten I Bidang Pemerintahan Sekda Papua,...
Asisten I Geram Perilaku ASN Papua Tak Disiplin
JAYAPURA (PT) – Asisten I Bidang Pemerintah Sekda Papua, Doren Wakerkwa, SH dibuat geram perilaku sejumlah Aparatur Sipil Negara (ASN) yang tidak disiplin saat melakukan apel gabungan di halaman Kantor Gubernur, Senin (2/3).
“Ada yang lalu lalang masuk ke barisan,...
BPKLN Usulkan PLBT Laut Dipindahkan
JAYAPURA (PT) - Biro Perbatasan dan Kerjasama Luar Negeri (BPKLN) Papua mengusulkan kepada pemerintah pusat agar keberadaan Pos Lintas Batas Terpadu (PLBT) laut yang terletak di kawasan pelelangan ikan Hamadi, Kota Jayapura sebaiknya dipindahkan dekat wilayah perbatasan.
Kepala BPKLN Provinsi...
Pemprov Papua Pastikan Beasiswa Otsus Dikirim
JAYAPURA (PT) - Pemerintah Provinsi Papua memastikan hari ini beasiswa Otonomi Khusus (Otsus) dan biaya hidup mahasiswa Papua yang berada di dalam negeri dan luar negeri dibayarkan.
Hal itu dikatakan Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Papua, Aryoko...
RSUD Jayapura Akan Kembali Lakukan Seleksi Tenaga Honorer
JAYAPURA (PT) – Managemen RSUD Jayapura akan kembali melakukan seleksi terhadap 327 orang tenaga honorer yang selama ini telah bekerja di rumah sakit plat merah daerah tersebut.
Direktur RSUD Jayapura, drg. Aloysius Giyai mengatakan, tenaga honorer tersebut akan atau membuat...