Pemprov Papua Buka Seleksi Calon Peserta Diklatpim II Tahun 2019
JAYAPURA (PT) - Setelah sukses menyelenggarakan Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan (Diklat Pim) II tahun 2018, Pemerintah Provinsi Papua kembali akan menyeleksi calon peserta untuk Diklat Pim II tahun 2019.
Kepala Badan Sumber Daya Manusia Provinsi Papua, Zakarias Giay mengatakan, Diklat Pim...
OPD Pemprov Papua Diminta Segera Susun RKA
JAYAPURA (PT) – Organsasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Provinsi Papua diminta segera menyusun Rencana Kerja dan Anggaran (RKA).
Asisten III Bidang Umum Sekda Papua, Elysa Auri, SE, MM mengatakan, penyusunan RKA ini merupakan dasar penyusunan Rancangan APBD 2020.
“Kita...
40 ASN Papua Ikuti Diklat Pim Tingkat III dan IV Tahun 2019
JAYAPURA (PT) - Sebanyak 40 Aparatur Sipil Negara (ASN) mengikuti upacara pembukaan Diklat Kepemimpinan Tingkat III dan IV Tahun 2019 Provinsi Se-Papua, yang dilaksanakan di Aula Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Selasa, (13/8).
Ke 40 peserta terdiri dari Diklat Pim...
Pemprov Papua Akan Bentuk Badan Khusus Sepak Bola dan Atletik
JAYAPURA (PT) - Pemerintah Provinsi Papua akan membentuk badan khusus untuk mengurus cabang olahraga sepak bola dan atletik di Papua.
“Ya, Pak Gubernur sudah sampaikan di depan bapak Presiden Joko Widodo untuk menjadikan dua cabang olahraga tersebut sebagai cabang olahraga...
Semarakkan HUT RI dengan Jalan Sehat dan Berbagai Lomba
JAYAPURA (PT) - Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke 74, Pemprov Papua menggelar berbagai kegiatan untuk menyemarakannya.
Kegiatan itu diawali jalan sehat yang diikuti oleh Aparatur Sipil Negara (ASN), Ketua Panitia HUT RI, Dosen Wakerkwa, Wakapolda Papua,...
BNI Serahkan Mobil Ambulance untuk RSUD Jayapura
JAYAPURA (PT) - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Jayapura menerima bantuan berupa satu unit mobil Ambulance dari Bank Negara Indonesia (BNI) Wilayah Papua dari program Corporate Social Responsibility (CSR).
Penyerahan bantuan CSR itu dilakukan di Lantai I Gedung Rawat Jalan...
Dinas Peternakan Periksa Hewan Kurban di 74 Titik Pemotongan
JAYAPURA (PT) - Menjelang hari raya Idul Adha 1440 Hijriah, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Papua akan melakukan pemeriksaan antimortem pada hewan kurban tepatnya akan dilakukan 10 Agustus 2019.
Kepala Bidang Kesehatan Hewan, Drh. I Nyoman Polos mengatakan, Dinas...
Presentasikan Kesiapan Popnas di Papua, Kadisorda Lakukan Koordinasi
JAYAPURA (PT) - Plt Kepala Dinas Olahraga dan Pemuda Pemprov Papua, Alexander Kapisa menyampaikan bahwa saat ini masih banyak tantangan yang dihadapi oleh Pemerintah Provinsi Papua dalam menyiapkan pelaksanaan Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) XV dan Pekan Paralimpic Pelajar...
Kunjungi Stadion Papua Bangkit, Menteri Bappenas Kagum
JAYAPURA (PT) - Provinsi Papua akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX dan Peparnas XVI tahun 2020.
Event olahraga empat tahunan itu akan mempertandingkan 48 cabang olahraga yang disebar di lima klaster, yakni klaster Kota dan Kabupaten...
Pemerintah Dorong Percepatan Persiapan PON dan PEPARNAS 2020
JAYAPURA (PT) - Pemerintah secara serius terus memantau persiapan pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX dan Pekan Paralimpic Nasional (PEPARNAS) XVI tahun 2020 di Provinsi Papua.
Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan melaksanakan rapat koordinasi Persiapan Penyelenggaraan PON XX...