Minggu Depan, DPRP Agendakan Sidang RAPBD Perubahan
JAYAPURA (PT) - DPR Papua mengagendakan jadwal sidang atau rapat paripurna untuk membahas Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Perubahan tahun 2019.
“Hasil rapat badan musyawarah (Bamus) DPR Papua, kita putuskan jadwal sidang RAPBD Perubahan pada Selasa, 24 September...
Ngopi Bareng Brimob, Ketua DPRP Minta Lakukan Pendekatan Lebih Humanis
JAYAPURA (PT) - Ketua DPR Papua, Yunus Wonda meminta aparat keamanan yang ditugaskan ke Papua pasca terjadinya aksi unjuk rasa berujung rusuh di Kota Jayapura, untuk lebih humanis dalam menjalankan tugas.
“Jumlah aparat kita cukup banyak di Papua. Ini yang...
LKPJ Gubernur Diterima DPR Papua Bersama 4 Raperda
JAYAPURA (PT) - Rapat Paripurna DPR Papua akhirnya menyetujui Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Papua tahun anggaran 2018 dan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Papua tahun anggaran 2018, dalam Sidang DPR Papua, Rabu, (18/9).
“Saya tawarkan...
Ini Jawaban Gubernur Atas Pandangan Fraksi-Fraksi DPR Papua
JAYAPURA (PT) - Rapat Paripurna DPR Papua tentang Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Papua, Raperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD tahun anggaran 2018 dan raperda non APBD terus berlangsung di DPR Papua, Selasa, 17 September 2019 malam.
Rapat paripurna DPR Papua...
DPR Papua Dukung Gubernur Larang Penambangan Emas Ilegal
JAYAPURA (PT) - Anggota DPR Papua dari daerah pemilihan (Dapil) V meliputi Kabupaten Yahukimo, Yalimo dan Pegunungan Bintang, Sinut Busup mendukung sikap tegas Gubernur Papua, Lukas Enembe yang melarang terhadap penambangan atau pendulangan emas secara ilegal di seluruh Provinsi...
Yunus Wonda : Kepulangan Mahasiswa Papua Bisa Menjadi Sorotan Dunia Internasional
JAYAPURA (PT) - Seribuan mahasiswa Papua telah meninggalkan berbagai kota tempat mereka belajar untuk kembali ke daerah di Papua.
Masalah ini harus segera diselesaikan, jika tidak maka akan menjadi sorotan dunia Internasional.
Penegasan itu disampaikan Ketua DPR Papua, Yunus Wonda usai...
DPRP Minta Mahasiswa Jangan Pulang
JAYAPURA (PT) - DPR Papua memutuskan agar anak-anak Papua baik pelajar maupun mahasiswa yang kembali pulang ke Papua, untuk dapat kembali ke kota studi melanjutkan aktivitas mereka untuk belajar.
“Rapat hari Rabu, 11 September 2019, seluruh anggota DPR Papua berharap...
DPRP Agendakan Sidang LKPJ Minggu Depan
JAYAPURA (PT) - Rapat Badan Musyawarah DPR Papua memutuskan untuk mengagendakan jadwal sidang atau rapat paripurna membahas LKPJ dan pertanggungjawaban kepala daerah tahun anggaran 2018.
“Ya, rapat kita hari ini terkait agenda APBD Perubahan, tapi terutama sidang LKPJ dan pertanggungjawaban...
DPRP Dorong Konsolidasi Libatkan Seluruh Komponen
JAYAPURA (PT) - DPR Papua memutuskan untuk segera melakukan konsolidasi dengan semua stakeholder atau seluruh komponen pasca demo anti rasisme yang berujung anarkis di Kota Jayapura, Papua.
Hal itu disampaikan Ketua DPR Papua, DR. Yunus Wonda usai memimpin Rapat Badan...
Tak Cukup Bukti, 66 Simpatisan ULMWP Dibebaskan Polisi
JAYAPURA (PT) - Kepolisian Resort Jayapura Kota akhirnya membebaskan 66 orang simpatisan organisasi pendukung referendum Papua yang menamakan diri United Liberation Moverment for West Papua (ULMWP), Jumat, (16/8).
Puluhan simpatisan ini dibebaskan setelah sehari diamankan di Markas Polres Jayapura Kota,...